RAPAT KERJA KOMISI VIII DPR RI DENGAN MENTERI AGAMA RI
MASA SIDANG II TAHUN 2015-2015
KAMIS, 29 JANUARI
Rapat Kerja Komisi VIII DPR RI dengan Menteri Agama RI membahas: Pembicaraan Pendahuluan Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) Tahun 1436 H/2015M dan pembentukan Panitia Kerja (Panja) BPIH Tahun 1436H/2015M, Maka dapat di simpulkan sebagai berikut:
1. Komisi VIII DPR RI telah mendapat penjelaskan dari menteri Agama RI mengenai kebijakan penyelenggaraan ibadah haji dan perkiraan BPIH tahun 1436H/2015M serta akan dijadikan sebagai bahan awal untuk pembahasan lebih lanjut dalam rapat-rapat Panja BPIH.
0 komentar:
Posting Komentar